
Ada kalanya dalam sebuah textbox kita harus mengisikan angka saja, seperti jumlah suatu barang atau jumlah uang. Hal ini dikarenakan data ini nanti akan di kalkulasi atau dihitung dengan data angka yang lain. Apabila dalam textbox tersebut bisa diisi selain angka, besar kemungkinan akan terjadi error...